Noda Hitam di Batu Decking Kolam Renang, Begini Cara Menghilangkannya

Kolam denang dengan decking batu alam. Ini cara membersihkan noda hitam di batu decking kolam renang.Sebagai pemilik kolam renang, pasti kita ingin area tersebut selalu tampil menawan dan bersih, bukan? Adanya kotoran pasti akan mengganggu. Area plasa atau decking kolam renang termasuk yang paling berpotensi kotoran. Salah satu masalahnya adalah noda hitam di batu decking kolam renang, kalau Anda menggunakan jenis decking tersebut. Kotoran ini […]