Manfaat & 11 Tips Melatih Imajinasi Anak

imajinasi anakBisa dikatakan dunia imajinasi anak memang tiada batasnya. Anak yang memiliki daya imajinasi yang tinggi biasanya menonjol. Tetapi harus dipahami bahwa imajinasi anak sendiri tidak serta merta muncul tiba-tiba. Minimal harus dipancing dan diasah terus agar tergunakan dengan baik. Dengan semakin bertambahnya usia, maka imajinasi anak akan semakin berkaitan dengan […]