3 Komponen Kelistrikan Kolam Renang yang Wajib Diperhatikan

komponen kelistrikan kolam renangMungkin ada sebagian orang yang tidak menyadari bahwa ternyata kolam renang yang identik dengan air (tempat basah) ada instalasi kelistrikannya. Padahal ada komponen-komponen kelistrikan kolam renang yang bisa dilihat secara visual seperti lampu penerangan yang jelas perlu listrik untuk menyala. Mungkin wajar sih karena sebagian besar orang berenang saat pagi […]

Benarkah Berenang Saat Flu itu Dilarang !?!

berenang saat fluBerenang saat flu apakah diperbolehkan? Banyak sekali jawaban dari pertanyaan tersebut. Sebagian orang menyatakan tidak dan beberapa boleh, bagaimanakah ini? Nah, sebelum menjawab boleh tidaknya mari bahas dahulu apa itu penyakit flu. Flu adalah salah satu penyakit yang umum di masyarakat. Penyakit ini disebabkan oleh virus influenza dimana virus ini […]