4 Ciri ASI Berkualitas yang Dibutuhkan Bayi

ciri ASI berkualitasBagaimana ciri ASI berkualitas? Bagi Anda yang baru menyusui tentu masih belum tahu tentang tanda atau ciri ASI berkualitas baik yang didambakan oleh si kecil. Hampir sebagian besar ibu menyusui khawatir apabila ASI yang diberikannya kurang berkualitas sehingga tidak dapat mendukung tumbuh kembang bayinya. Seperti yang diketahui, Air Susu Ibu […]