Cara Mengajarkan Anak Bertanggung Jawab dengan Tepat

mengajarkan anak tanggung jawabSebagian besar orang tentu sudah tidak asing dengan pepatah yang berbunyi “Berani berbuat berani bertanggung jawab”. Sepintas, memang makna dari pepatah tersebut sangat mudah untuk dimengerti, namun kenyataannya banyak orang tua yang sering lalai mengajarkannya pada anak. Mungkin juga beberapa orang tua masih bingung ketika ditanya bagaimana cara menanamkan sikap […]

5 Penyebab Feses Bayi Berlendir dan Cara Menanganinya

feses bayi berlendirSalah satu hal yang bisa dijadikan sebagai patokan kesehatan si kecil yaitu dapat dilihat dari kondisi tinja atau fesesnya. Misalnya saja saat Anda menjumpai tinja si  kecil menjadi berlendir, mungkin akan muncul banyak pertanyaan dalam benak Anda. Lantas, apakah kondisinya feses bayi berlendir tersebut dapat dikatakan normal. Jika tidak, apa […]

Tips Menyulap Ruang Belajar Anak, Agar Tambah Giat

ruang belajar anakBiasanya, belajar adalah salah satu aktivitas menyenangkan bagi anak, khususnya bagi mereka yang masih baru berada di taman kanak-kanak. Tidak bisa dipungkiri bahwa dengan belajar, anak akan mengetahui hal-hal yang berkaitan tentang perkembangan dunia. Namun, ada kasus juga ketika anak tidak mau belajar biasanya disebabkan karena lingkungan yang tidak mendukung. […]