Sakit gigi pada saat masa kehamilan merupakan hal yang tidak menyenangkan yang terkadang dialami oleh ibu hamil. Hal ini sebetulnya cukup normal, hanya saja penanganannya yang harus hati-hati karena tidak semua obat dapat dikonsumsi ibu hamil. Sakit gigi saat hamil terjadi karena pengaruh ketidakseimbangan hormon, bertambahnya kebutuhan kalsium, dan juga […]
Sakit Gigi saat Hamil: Ini Penyebab dan 8 Solusi yang Aman
Sakit gigi pada saat masa kehamilan merupakan hal yang tidak menyenangkan yang terkadang dialami oleh ibu hamil. Hal ini sebetulnya cukup normal, hanya saja penanganannya yang harus hati-hati karena tidak semua obat dapat dikonsumsi ibu hamil. Sakit gigi saat hamil terjadi karena pengaruh ketidakseimbangan hormon, bertambahnya kebutuhan kalsium, dan juga […]
Campak termasuk salah satu imunisasi yang wajib diberikan kepada bayi. Penyakit ini mampu menyebar dan infeksi virus yang mengakibatkan demam tinggi dan ruam atau bintik merah pada bayi. Kondisi tersebut sering membuat orang tua panik terhaadap kesehatan si kecil. Nah berikut ini penjelasan lebih lanjut terkait gejala dan obat campak […]
Kelambu bayi dapat menjaga anak dari gigitan nyamuk atau serangga lainnya ketika sedang tidur. Dengan begitu, bayi dapat tidur dengan aman dan nyaman. Sebagai orang tua, Anda juga dapat lebih tenang untuk melakukan aktivitas yang lain. Nah, kali ini akan membahas mengenai cara memilih dan beberapa rekomendasi produk kelambu yang […]
Mengetahui cara menysusui bayi baru lahir yang baik dan benar,adalah hal yang sangat penting. Bayi baru lahir harus diberi makan sesuai dengan kebutuhan. Perhatikan tanda-tanda jika bayi kelaparan dan selalu menyusui tepat waktu. Menyusui bayi baru lahir sebelum ia mulai menangis kelaparan, dapat memengaruhi tumbuh kembang bayi. Membiarkan bayi kelaparan […]
Sariawan pada bayi biasanya disebabkan oleh jamur candida albanicans yang keberadaannya di dalam sistem pencernaan yang dianggap normal. Pada umumnya, sariawan akan hilang dan sembuh dengan sendirinya. Namun jika hal tersebut dirasa membuat bayi sulit untuk minum ASI. Anda dapat menggunakan obat alami sariawan pada bayi untuk mengatasinya supaya tetap […]
Masalah demam pada bayi merupakan hal yang lumrah terjadi. Namun, bayi yang demam sering membuat orang tua panik. Terlebih pada orang tua yang baru. Demam sendiri sebenarnya merupakan suatu gejala. Kondisi ini biasanya menjadi pertanda bahwa tubuh si kecil sedang melawan penyakit. Anda tidak perlu tergesa-gesa ke doketr ketika menghadapi […]